Spesifikasi ADVAN G5

advan g5advan g5

Halo sobat, Peluncuran produk baru ADVAN G5 dengan dilenkapi fitur yang menarik , ada tiga kamera utama dan Panel layar water-drop kapasitif IPS LCD beresolusi HD Plus dengan rasio aspek  (18:9) yang berukuran 6,4 inci yang akan dipasarkan melalui e-commerce Shopee pada hari senin 11 mei 2020.

Fitur yang di tonjolkan oleh ponsel ADVAN G5 ini adalah kemera utamanya yang beresolusi 13 MP dilengkapi dengan fitur AF yang mampu menghasilkan gambar lebih tajam dan detail yang baik dan dilengkapi juga dengan Highlight Flashlight sehingga pengambilan fotopada saat malam hari masihterlihan cukup jelas dan detail. Di bagian depan kamera selfienya beresolusi 5 MP dengan bukaan lensa F/2.2.

Dalam urusan dapur pacunya, ADVAN G5 dibekali dengan chipset besutan Unisoc SC9863A ( dulu Spreadtrum) prosesor Octa-core 4x1.6 GHz dan 4x1.2 GHz yang tersusun oleh ARM Cortex-A55 yang padukan dengan RAM 4GB dan memori internal sebesar 32GB. Bagi pengguna yang butuh space lebih besar, anda tidak perlu khawatir karena, tersedia ruang penyimpanan ADVAN G5 bisa diperluas dengan slot memori eksternal berupa micro SD hingga kapasitas 32 GB.

Untuk suplai daya utama dalam melakukan aktivitas harian, ADVAN G5 ini dibekali dengan baterai yang cukup besar dengan kapasitas 4.000 mAh yang tahan lama serta didukung dengan pengisian daya port USB Type-C.



Berikut ini spesifikasi lengkap ADVAN G5: 

Body
Dimensi
156,3 * 75.14 * 9.6mm

Layar
Jenis
Layar sentuh kapasitif IPS LCD
Ukuran
6,2 inci
Resolusi
HD +, 2,5D Glass, water-drop, rasio (18:9)

Hardware
Chipset
Unisoc SC9863A (28 nm)
CPU
Octa-core (4x1.6 GHz Cortex-A55 & 4x1.2 GHz Cortex-A55)
GPU
IMG8322

Memori
RAM
4GB
Internal memori
32GB
Eksternal memori
microSD, hingga 32 GB (Dedicated slot)

Kamera
Depan
5MP (F/2.2)
Belakang

13MP AF F / 2.2 + 0.3MP + 0.3MP (triple camera), LED flash, video 1080p@30fps

Konektivitas
Kartu SIM
Nano-SIM, dual stand-by, GSM: 900 / 1800MHz | WCDMA: 900 / 2100MHz. FDD: B1, B3, B5, B8 TDD: B40
Bluetooth
4.2
Wifi
802.11 b/g/n
Sensor
P-Sensor / L-Sensor / USB OTG / G-Sensor GPS
USB
Type-C

Baterai
Jenis
LI-Po
Kapasitas
4000mAh (non removable)

Fitur
Keamanan
0.2C ID Wajah
OS
Android 10.0
Audio
3.5mm Jack
Warna
White Green, Blue Purple

OKee.... sobat sekian dulu ulasan kali ini, semoga bermanfaat.... terimakasih... 
kunjungi juga artikel kami yang lainnya disini.

2 comments:

loading...