Poco F2 Pro spesifikasi indonesia

Poco F2 Pro

Halo sobat, Tahun ini Xiaomi secara resmi telah merilis  smartphone terbaru  yaitu untuk pasar Indonesia Xiaomi Poco F2 Pro Indonesia. Ponsel ini merupakan pembaruan dari dari Pocophone F1 yang dirilis pada 2018. Poco F2 Pro mengusung layar panel AMOLED dengan resolusi Full HD Plus yang berukuran 6,67 inci dengan  rasio screen to body mencapai 92,7%.

Ponsel ini mempunyai empat kamera di bagian belakang. Kamera utamanya adalah IMX 686 beresolusi 64 MP. Lalu kamera utrawide 13 MP, kamera macro telephoto 5 MP dan kamera depth sensor 2 MP. Untuk  kamera depan ponsel ini menggunakan modul pop-up  yang beresolusi 20 MP. Ketika kamera depan digunakan maka akan muncul kemera di kiri atas ponsel.

Dalam urusan dapur pacunya, Poco F2 Pro dibekali dengan chipset Qualcomm Snapdragon 865 yang mendukung koneksi 5G, yang dipadukan dengan 2 pilihan RAM dan internal memori yakni 6 GB/128 GB dan 8 GB/ 256 GB.

Untuk suplai daya utama dalam melakukan aktivitas harian, Poco F2 Pro ini dibekali dengan baterai yang cukup besar dengan kapasitas 4.700 mAh yang tahan lama serta didukung dengan pengisian cepat (faster chargering) 30w

Berikut ini spesifikasi lengkap Poco F2 Pro


Body
Dimensi
163.3 x 75.4 x 8.9 mm (6.43 x 2.97 x 0.35 in)
Berat
219 g (7.72 oz)

Layar
Jenis
Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran
6.67 inches, 107.4 cm2 (~87.2% screen-to-body ratio)
Resolusi
1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~395 ppi density)
Proteksi
Corning Gorilla Glass 5

Hardware
Chipset
Qualcomm SM8250 Snapdragon 865 (7 nm+)
CPU
Octa-core (1x2.84 GHz Kryo 585 & 3x2.42 GHz Kryo 585 & 4x1.80 GHz Kryo 585)
GPU
Adreno 650
OS
Android 10.0

Memori
RAM
6GB RAM/8GB RAM
Internal memori
128 GB/256 GB
Eksternal memori
Tidak

Kamera Depan
Sensor
Motorized pop-up 20 MP, f/2.2, (wide), 1/3.4", 0.8µm
Fitur
HDR
Mode Video
1080p@30fps, 720p@120fps

Kamera Belakang
Sensor

  • 64 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.72", 0.8µm, PDAF
  • 5 MP, f/2.2, 50mm (telephoto macro), AF
  • 13 MP, f/2.4, 123˚ (ultrawide), 1.12µm
Fitur
Dual-LED dual-tone flash, HDR, panorama
Mode Video
8K@24/30fps, 4K@30/60fps, 1080p@30/60/120/240fps, 1080p@960fps; gyro-EIS

Konektivitas
Kartu SIM
Nano-SIM, dual stand-by
Jaringan
2G / 3G / 4G / 5G
Bluetooth
5.1, A2DP, LE, aptX HD, aptX Adaptive
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
USB
2.0, Type-C 1.0 reversible connector, USB On-The-Go

Baterai
Jenis
LI-Po
Kapasitas
4.700mAh (non-removable)
Fitur

  • Fast charging 30W, 100% in 63 min (advertised)
  • USB Power Delivery 3.0
  • Quick Charge 4+

Fitur
Sensor
Fingerprint (under display, optical), accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer
Audio
Loudspeaker, 3.5mm Jack
Warna
Neon Blue, Phantom White, Electric Purple, Cyber Gray

OKee.... sobat sekian dulu ulasan kali ini, semoga bermanfaat.... terimakasih... kunjungi juga artikel kami yang lainnya disini.


Sumber: gsmarena

No comments:

Post a Comment

loading...